Visi
MISI
UNIT & BIDANG
HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL UNIVERSITAS DIPONEGORO
TENTANG KAMI
HMS Undip merupakan organisasi kemahasiswaan di lingkup Departemen Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, yang memiliki fungsi sebagai organisasi yang memfasilitasi dan mewadahi berbagai kegiatan kemahasiswaan, baik
di bidang akademik maupun nonakademik. Pendiriannya sudah dirintis sejak tahun 1960 dengan berdirinya Dewan Mahasiswa (Slot Resmi), yang selanjutnya pada tahun 1970 berganti nama menjadi Keluarga Mahasiswa Sipil (KMS), dan pada tahun 1990
berganti lagi menjadi Himpunan Mahasiswa Sipil (HMS), yang bertahan hingga saat ini. Pada tahun 2024 ini, HMS Undip memiliki 2 (dua) unit, 8 (delapan) bidang, 4 (toto togel) biro, dan 2 (dua) klub.
KETUA & WAKIL KETUA HIMPUNAN MAHASISWA SIPIL
UNIVERSITAS DIPONEGORO TAHUN 2025

Muhammad Bagus Zaelani Marin
Teknik Sipil – 22
Elmeyra Aghna Vania
Teknik Sipil – 23
34
Tahun HMS berdiri
2
Unit
8
Bidang
4
Biro
2
Club
KABINET ADAPTIF PROGRESIF
HMS Undip memiliki peran sebagai wadah bagi seluruh mahasiswa Teknik Sipil Undip, Dimana dalam hal ini HMS Undip menjadi sebuah tempat bernaungnya segala bentuk aspirasi, keresahan dan permasalahan guna dikaji bersama di selesaikan
bersama untuk membangun Teknik Sipil Undip ke ranah yang lebih jauh dan bermanfaat, dalam hal ini kami mendefinisikan HMS Undip menjadi satu kesatuan yang utuh dan berkesinambungan, yaitu Adaptif dan Progresif.

Visi
HMS Undip yang adaptif dan progresif guna meningkatkan kebermanfaatan bagi Teknik Sipil Undip
Misi
- Mengoptimalkan kolaborasi dan sinergi antar organisasi mahasiswa.
- Menjembatani komunikasi dan penyebaran Informasi Secara aktif dan efektif.
- Membangun wadah pengembangan adaptif yang bertujuan membangun lingkungan progresif.
- Meningkatkan Tata Kelola HMS Undip yang Efisien dan Bermanfaat.
OUR EVENT